Anggota DPRD Provinsi Sulbar H.Taufiq Agus Hearing Dan Dialog Bersama Masyarakat Mateng

MAMUJU TENGAH – Sabtu 4 Juli 2020 , hearing dan dialog bersam dengan masyarakat di dusun Purwodadi kec. Pangale kabupaten.mamuju tengah ,tema ” peran masyarakat terhadap pembangunan di kabupaten Mamuju tengah ” masa sidang ke 2 tahun 2020
Pada kesempatan tersebut masyarakat di dusun Purwodadi bertanya tentang progres dan program kerja dari masing masing anggota dewan di masa pandemi covid ini dan program dari perintah , .
Menjawab pertanyaan dari masyarakat

H.Taufiq Agus . selaku perwakilan anggota DPRD Provinsi Sulawesi Barat perwakilan mamuju tengah menjelaskan kepada masyarakat yang hadir saat hearing dan dialog “bahwa kita sekarang ini dihadapkan situasi COVID-19 , olehnya itu selaku anggota dewan perwakilan mamuju tengah ikut merasakan hal tersebut .
lanjut kata H.Taufiq Agus , bahwa bantuan untuk masyarakat yang terdampak COVID-19 , berdasarkan data yang sudah diperivikasi oleh pemerintah kabupaten yang selanjutnya kedepan pemerintah akan memberikan kembali bantuan tahap ke dua , dewan selaku pengawas pemerintah akan kembali turun kelapangan untuk memastikan apakah bantuan tersebut sampai atau tidak dan memperivikasi kembali masyarakat yg mendapatkan bantuan tersebut , di kesempatan ini pula H.Taufiq Agus selaku perkawilan masyarakat (DPRD) Provinsi SULAWESI BARAT mengajak kepada masyarakat untuk pro aktif didalam membantu pemerintah dan perwakilannya dengan cara melakukan koordinasi langsung maupun lewat via telpon tutup H.Taufiq Agus

Selaku tokoh masyarakat polo lereng Made Siarna menyampaikan rasa terima kasih , walaupun baru kali ini kita bertemu , kita merasa puas dan berharap kita bisa bertemu kembali dalam kesempatan yang lain , tutup Pak made./sal