Aktivitas Kaki Lima Indonesia Kabupaten Bone Kembangkan Kreatifitas Anak Lewat Menggambar Dan Melukis

Bone, Sulsel Hadirnya teknologi digital kini mulai mendominasi kegiatan belajar anak anak, baik pelajaran Sains, Humaniora ataupun Seni budaya, bahkan kegiatan melukis dan mewarnai Anak pun bisa menggunakan gadget lalu mencetak hasilnya Yusriani 39 Aktivis Lsm Bone

Sebaiknya orang tua harus memberi porsi bagi anaknya menggunakan peralatan tulis Analog (dengan pensil atau pena) sebab metode belajar, menggambar dan mewarnai dengan teknik Analog berdasarkan

penelitian justru lebih membuat Anak anak lebih kreatif, inovatif, ekspresif dan percaya diri, Rabu, 11-09-2019 Hal ini yang membuat Aril 28 tahun salah salah Aktivis kaki lima Indonesia Kab Bone membuat sebuah terobosan kreatif untuk Anak anak

menggambar dan melukis di Area Pasar malam eks pantai Kering Bone Agar Anak Anak bisa berkreasi dalam pengembangan diri bukan dengan cara menggunakan Gadget yang bisa menghilangkan Nilai kreatifitas, inovasi dan efektivitas Anak anak tutur nya saat ditemui di tempatnya kawasan pasar malam eks pantai kering Bone jalan veteran watampone tanete riattang kab Bone

Irwan N Raju Kontributor Berandankrinews.com